Perhatikan! Inilah Syarat-syarat Wajib Mengikuti Tes CPNS Aceh Singkil 2018.

Misterule (22/10/2018), Pengumuman Kelulusan Seleksi Administrasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Daerah Kabupaten Aceh Singkil  telah rilis yang tertuang Pada pengumuman daerah bernomor Peg.810/ 1706 /2018 TENTANG
KELULUSAN PESERTA SELEKSI ADMINISTRASI  CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN ACEH SINGKIL TAHUN 2018.

Foto: krjogja.com

Baca> Nama-nama Peserta Yang Lulus Dan Tidak Lulus Tahap Seleksi Administrasi CPNS Aceh Singkil 2018

Dalam pengumuman pada poin 3 di sebutkan bahwa Syarat mengikuti ujian Seleksi Kompentensi Dasar sebagai berikut:
1) Membawa KTP/Surat Keterangan (Suket) telah melakukan perekaman e-KTP
2) Membawa Kartu Tanda Peserta Ujian Asli
3) Pakaian Bebas dan Rapi
Pria : Kemeja dan celana warna gelap serta memakai sepatu
Wanita : Kemeja dan rok warna gelap / pakaian muslimah serta memakai sepatu.
Kemudian Apabila peserta ujian tidak membawa persyaratan sebagaimana tersebut pada butir (3), peserta tidak dapat 
mengikuti ujian dan dinyatakan gugur.

Pada poin 5 lalu disebutkan Apabila peserta ujian tidak hadir pada jadwal yang telah ditentukan, peserta tidak dapat mengikuti ujian dan dinyatakan gugur.

Oleh sebab sebagaimana di maksud di atas, kepada para pelamar yang telah di nyatakan lulus tahap seleksi administrasi agar memperhatikan syarat-syarat wajib dalam mengkuti Ujian dimaksud, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak di inginkan. 
0 Komentar untuk "Perhatikan! Inilah Syarat-syarat Wajib Mengikuti Tes CPNS Aceh Singkil 2018."
Back To Top